Selasa, 03 April 2012

Perang tarif antar provider


Nampaknya perang taarif antar provider sedang menjamur masa kini. Semua nya berlomba lomba untuk menawarkan fitur konten yang lengkap dengan tarif yang minimum. Semua itu demi mendapatkan pangsa pasar yang maksimal bagi para produsen nya. Sebut saja provider lokal yang sedang booming saat ini, yaitu axis dan three. Mereka berlomba lomba menawarkan konten yang lengkap dengan harga yang bersahabat.  Ibarat bayi yang baru kemarin saja lahir kedua provider tersebut saling bersaing sehat dan pintar untuk menjaring sebuah pelanggan yang setia. Mengingat pangsa kedua nya masih belum begitu stabil dibanding dengan provider yang sudah besar lainya. Seperti telkomsel, indosat, dan xl yang sudah mempunyai lumayan pangsa yang stabil pengguna nya. Tentunya dengan adanya persaingan tersebut, para konsumen lah yang di untungkan, dan memiliki banyak sekali pilihan konten yang ditawarkan. Dengan berbagai layanan seolah para pengguna di hadapkan pada suatu pilihan yang beraneka ragam. 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar